My Love

Sunday, December 4, 2016

KISAH DI BALIK LES KOMPUTER GRATIS DI DESA


Kisah dibalik les computer gratis adalah komputernya Pentium 3 setiap dinyalakan kadang mati lagi, harus bolak-balik dari desa kekota untuk mencari onderdilnya kotanya kadang pekalongan dan batang, menunggu uangan dulu kadang nabung dulu baru bisa beli ram, ngumpulkan uanglagi baru beli hardis, ada uang lagi beli UPS, ngumpulkan uang lagi beli monitor. Akhirnya komputernya bisa menyala dan bisa untuk les computer gratis, jangan samakan di desa dengan di kota listriknya di desa kurang stabil sehingga komputernya cepat rusak. Apalagi kalau mau internetan yaitu harus cari dulu sinyalnya pake gantar, di rumah diluar rumah, dinaikan pake kabel yang panjang ke atas agar bisa dapat sinyal. Sementara itu desa dan kota jauh kalau mau beli peralatan atau seperpark jauh harus kekota pekalongan atau batang.

Memang tidak modal sedikit untuk mendirikan les computer walaupun satu computer banyak perjuangannya. Tapi hati bisa lega ketika melihat anak-anak berlatih computer gratis biar mereka merasakan bagaimana pakai computer. Salam perjuangan semoga desa semakin maju dan makmur saja.

No comments: